Pada Tahun Akademik 2022/2023 Politeknik Negeri Bali Kampus Gianyar menerima mahasiswa baru melalui jalur UPMN Manidiri, yaitu:
Ujian Masuk Politeknik Negeri (UMPN) Bersama di Politeknik Negeri Bali Kampus Gianyar merupakan pola penerimaan mahasiswa baru Politeknik Negeri di seluruh Indonesia melalui ujian tulis. Kesempatan ini diberikan kepada siswa SMA, SMK atau MA baik dari sekolah negeri maupun swasta yang telah lulus.


Unduh Jalur Pendaftaran : Alur Pendaftaran
